PENGUMUMAN PENDAFTARAN KKL MAHASISWA ANGKATAN XLIX UIN SYEKH ALI HASAN AHMAD ADDARY PADANGSIDIMPUAN TAHUN 2024

DIUMUMKAN KEPADA MAHASISWA/I UIN SYEKH ALI HASAN AHMAD ADDARY PADANGSIDIMPUAN BAHWA KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL) MAHASISWA UIN SYEKH ALI HASAN AHMAD ADDARY PADANGSIDIMPUAN TAHUN 2024 AKAN DILAKSANAKAN PADA TANGGAL 15 JULI S.D. 31 AGUSTUS 2024. BAGI MAHASISWA/I YANG SUDAH MEMENUHI SYARAT UNTUK MENGIKUTI PROGRAM KKL TERSEBUT AGAR MENDAFTARKAN DIRI KEPADA LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA…

Read More

BUKU: FENOMENA PEMBELAJARAN DI MASA COVID-19 Ditinjau dari Model dan Karakter Pembelajaran, Tantangan, dan Harapan

Penulis:  Tim Penulis Judul Buku: FENOMENA PEMBELAJARAN DI MASA COVID-19 Ditinjau dari Model dan Karakter Pembelajaran, Tantangan, dan Harapan Tahun Terbit: 2021 Tempat Terbit: Jakarta Penerbit: KENCANA Divisi PrenadaMedia Group, Kerjamasa IAIN Padangsidimpuan Press. Sinopsis: Buku ini berisi tentang pengalaman yang dihadapi oleh dosen dan mahasiswa terhadap pembelajaran yang terjadi di masa-masa wabah Covid-19. Pembelajaran…

Read More

BUKU: Pemberdayaan Ekonomi Mustahik Melalui Optimalisasi Zakat Mal dan Zakat Propfesi

Penulis: Dr. Sholeh Fikri, M.A;   Drs. H. Armyn Hasibuan, M.Ag;  Maslina Daulay, M.Ag Judul Buku: Pemberdayaan Ekonomi Mustahik Melalui Optimalisasi Zakat Mal dan Zakat Propfesi Tahun Terbit: 2020 Tempat Terbit: Jakarta Penerbit: KENCANA Divisi PrenadaMedia Group, Kerjamasa IAIN Padangsidimpuan Press. Sinopsis: Zakat, sebagai salah satu kewajiban yang harus ditunaikan oleh umat Islam, sebenarnya memiliki potensi…

Read More

Standar Operasional Prosedur Penerbitan Hak atas Kekayaan Intelektual (HaKI)

Standar Operasional Prosedur Penerbitan Hak atas Kekayaan Intelektual (HaKI) Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 18 Tahun 2002 tentang Sistem Nasional Penelitian, Pengembangan, dan Penerapan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Pasal 13 ayat 3 menyatakan, dalam meningkatkan pengelolaan kekayaan intelektual, perguruan tinggi wajib mengusahakan pembentukan sentra Hak Kekayaan Intelektual. Peraturan Menteri Agama Republik Indonesia Nomor 55 Tahun 2014…

Read More

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PENELITIAN

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PENELITIAN IAIN PADANGSIDIMPUAN Pengelolaan penelitian seperti ini diharapkan akan menghasilkan output dan outcome hasil penelitian di seluruh PTKI yang dapat dipantau langsung oleh Direktorat Pendidikan Tinggi Keagamaan Islam (DIKTIS). Amanat Undang– Undang No. 12 tahun 2012 tentang Pendidikan Tinggi Pasal 89 ayat (5) menyatakan bahwa pemerintah mengalokasikan dana bantuan operasional PTN…

Read More
Verified by MonsterInsights